expand

Wana Wisata Pantai Pulomerah

"Surganya Surving Pulau Jawa" - Banyuwangi | Photo by : Sunyoto

Sabtu, 14 November 2015

Air Terjun Grenjengan

Air terjun Grenjengan yang tinginya  ± 40  meter ini terdapat di dalam kawasan wisata Padusan. Airnya yang jernih mengalir diantara bentang alam yang ditumbuhi jenis jenis seperti pinus merkusii, bambu, pasang merah, pasang kapur, acacia decurent, serta tegakan pohon rimba campur lainnya. Satwa yang banyak terlihat di sekitar air terjun Grenjengan antara lain...

Foresta Resort Tretes

Tretes adalah sebuah Desa di Kecamatan Prigen Kabupaten Pasuruan Provinsi Jawa Timur tepat nya berada di Lereng Gunung Welirang,Kata Tretes berasal dari kata Air yang menetes hal ini bisa kita lihat adanya sebuah sumber air yang menetes di cela-cela dinding batu. Sejak dulu Tretes di kenal sebagai tempat peristirahatan karena udara nya yang sejuk dan dingin, suhu disini...

Wana Wisata Dlundung

Berada di kawasan wisata Trawas, air terjun ini berketinggian ± 60 meter dan berada dalam balutan hutan alam yang ditumbuhi oleh berbagai jenis tumbuhan rimba campur alami. Secara administratif berada di desa Ketapan Rame, kecamatan Trawas, kabupaten Mojokerto dengan jarak dari Kabupaten sejauh 40 km. Merupakan wisata alam  dengan karakteristiknya berupa air...

Foreta Resort Tanjung Papuma

Lobby Foresta Resort Tanjung Papuma Foreta Resort Tanjung Papuma diresmikan tahun 2002, berada di lokasi wanawisata Tanjung Papuma berada pada petak 62 luas 25 ha, RPH Grintingan, BKPH Wuluhan, KPH Jember. Secara administrasi berada di Desa Lojejer, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember. Suhu berkisar antara 20 – 32 0C dengan kelembaban udara 70 – 80 %, curah hujan...

Photo Gallery

Pilih Wallpaper dari Wana Wisata Roy Tanck's Flickr Widget requires Flash Player 9 or better. Get this widget at roytanck.c...

Wana Wisata Padusan

Wana Wisata Padusan berada di dalam kawasan hutan petak 40,41,42 RPH Claket BKPH Pacet KPH Pasuruan mempunyai keluasan 25,3 Ha masuk dalam wilayah administratif  desa Padusan kecamatan Pacet kabupaten Mojokerto. Para Wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam pegunungan di Wana Wisata Padusan dengan udara yang sejuk dan segar pada ketinggian ± 800 meter dpl dan...

Kamis, 12 November 2015

Visi dan Misi

Divisi Bisnis Wisata dan Agribisnis Perum Perhutani Visi dan Misi Visi : Optimalisasi pengelolaan obyek wisata dan agribisnis yang lestari sebagai salah satu kontributor pendapatan bagi perusahaan yang dilaksanakan bersama masyarakat. Misi : 1. Pembangunan sitem manajemen Perhutani (SMPHT) ntuk meningkatkan mutu prosuk dan mutu pelayanan. 2. Menarapkan "customer relationship management" (CRM) untuk perbaikan kinerja pemasaran dan hubungan dengan pelanggan. 3. Implementasi ICBRHRM dalam pengelolaan sumberdaya manusia untuk mencapai sasaran mutu...

Wana Wisata Kakekbodo

Air terjun dengan ketinggian 60 meter dengan pemandangan dan suasana hutan alam, menjadi tempat bersemedinya seseorang yang kemudian dijuluki Kakekbodo yang diabadikan sebagai nama tempat tersebut, dapat dicapai dengan menyusuri jalan dan tepian sungai, dengan pepohonan jenis pasang kapur, pasang merah, kapasan, lik putih, serta tegakan pohon rimba campur lainnya sebagai...

Rabu, 11 November 2015

Wana Wisata Tanjung Papuma

Wana Wisata Tanjung Papuma yang luasnya 25,0 Ha terletak di desa Lojejer Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember Propinsi Jawa Timur, selain memiliki pesona keindahan pantai juga ditemukan keindahan alam perbukitan dengan anekaragam jenis Flora dan Fauna, sehingga mendapat julukan Surga di Balik Bukit. Sebelum masuk ke pantai, kita akan melewati hutan Jati, jajaran...

Wana Wisata Pulomerah

Wana Wisata pantai Pulau Merah yang menjadi salah satu obyek wisata Pantai Selatan yang masih alami dengan pasir putihnya di pinggiran bibir pantai sepanjang 3 Km berada di kawasan hutan wilayah Perum Perhutani Divisi Regional Jawa Timur KPH Banyuwangi Selatan BKPH Sukamade RPH Kesilir Baru dan RPH Pulau Merah dengan luas 6,9 Ha. Bagi wisatawan yang ingin menikmati...

 
a