expand

Wana Wisata Pantai Pulomerah

"Surganya Surving Pulau Jawa" - Banyuwangi | Photo by : Sunyoto

Selasa, 31 Januari 2017

Travelling Nyaman Walaupun Hujan Turun

Cuaca saat ini memang sulit diperkirakan. Awalnya cerah tiba - tiba jadi mendung kemudian hujan. namun hal tersebut tidak menjadikan rencana liburan anda jadi tidak terlaksana. Mungkin beberapa tips ini bisa membantu anda merencanakan liburan di musim penghujan. 1. Pastikan kondisi tubuh fit Musim penghujan rawan dengan beberapa penyakit, maka jika anda mau bepergian, pastikan...

Rabu, 25 Januari 2017

Liburan Imlek Besok Mau Kemana??

Bingung liburan Imlek ini mau kemana?? Mungkin anda bisa berkunjung ke obyek wisata unggulan Perum Perhutani. Ada beberapa air terjun, kolam pemandian, pantai, dan resort untuk bermalam. Air Terjun yang dikelola Perhutani diantaranya, Air Terjun Kakek Bodo, Air Terjun Puthuk Truno, Air Terjun Dlundung dan Air Terjun Grenjengan. Pantai yang dikelola Perhutani diantaranya, Pantai...

Selasa, 17 Januari 2017

Outbound Training

Outbound Training merupakan suatu metode pelatihan dalam rangka untuk mengembangkan pemahaman pengetahuan serta keterampilan seseorang. Outbound training biasanya dilakukan di alam terbuka dengan mensimulasikan beberapa permainan. Metode pelatihan di alam terbuka ini terbukti efektif untuk tujuan-tujuan pelatihan yang berhubungan dengan perilaku (behaviour) seseorang,...

Rabu, 04 Januari 2017

MANFAAT TRAVELLING

Banyak yang bilang travellinglah sebelum menyesal. Ternyata memang travelling mempunyai banyak manfaat. Mungkin terkadang kita tidak menyadari kalau travelling mempunyai banyak manfaat. Sekarang travelling sudah menjadi kebutuhan yang mendominan. Dahulu travelling cuma menjadi prestise bagi sedikit orang yang mempunyai uang lebih. Tapi sekarang travelling sudah menjadi penyembuh...

 
a